KONFIGURASI SHARING PADA KOMPUTER (WINNDOWS 10)

Sebelum melakukan Sharing file atau sharing Printer pada sebuah jaringan lokal, perlu di pahami bahwa komfigurasi sharing pada setiap komputer perlu di lakukan dengan baik dan benar. supaya setiap komputer yang terhubung dalam sebuah jaringan lokal dapat terhubung dengan baik dan dapat menggunakan sumber daya secara bersama - sama.

berikut ini adalah langkah langkah untuk mengkonfigurasi Sekurity and Sharing Center pada komuter dengan sistem operasi Windows 10.

1. Masuk ke menu kontrol panel!

2. Klik Network and Internet

3. Klik Network and Sharing Center

4. Klik Change Advance and Sharing Settings

5. Lakukan konfigurasi pada "All Networks" seperti gambar dibawah

6. Setelah kamu lakukan seperti di atas silahkan simpan konfigurasinya dengan mengklik "Save Changes"

7. kemudian lakukan konfigurasi pada "Firewall" setelah kamu menyimpan konfigurasi pada "Change Advance and Sharing Settings" akan kembali ke menu seperti gambar dibawah lalu klik "Windows Defender Firewall"

8. kemudian klik "Turn Windows Defender Firewall on or off"







9. Pada menu "Costumize settings for each type of network" plih "Turn off " seperti gambar di bawah lalu klik OK

10. langkah selanjutnya adalah masukkan IP Address sesuai kelas yang kamu inginkan pada setiap komputer. Langkah - langkahnya silahkan klik link berikut: "Konfigurasi IP Address"

11. Setelah IP Addres di konfigurasi, Sharing folder atau sharing printer dapat dilakukan!


Lihat Video




Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama